Liga Inggris, Tottenham meraih hasil gemilang pada pekan ke-33 Premier League musim 2015/16. Bermain kandang sendiri, Stadion White Hart Lane, Tottenham mencukur Manchester United dengan gelontoran tiga gol tanpa balas. Tottenham...
Liga Inggris, Manchester United takluk 0-3 melawan tuan rumah Tottenham Hotspur dalam lanjutan kompetisi Premier League 2015/16, Minggu (10/4). MU tumbang oleh tiga gol kilat Spurs di babak kedua. Gol-gol Spurs...
London - Manajer Arsenal, Arsene Wenger, memberi sinyal kuat klubnya akan merekrut seorang pemain belakang di bursa transfer Januari ini. Menurut Wenger, klubnya harus menanggung risiko besar kalau tetap memakai...
Newcastle - Berkat kemenangan atas Newcastle United, Southampton berhasil mempertahankan posisi mereka di urutan ketiga klasemen. Manajer Southampton, Ronald Koeman, yakin timnya bisa terus berada di zona empat besar sampai...
London - Marouane Fellaini kini telah mengoleksi tiga gol musim ini. Gol ketiganya, yang dia cetak ke gawang Queens Park Rangers, didedikasikan untuk Adnan Januzaj. Apa alasannya?Dengan tiga gol tersebut,...
Birmingham - Dalam beberapa waktu terakhir performa Simon Mignolet disorot secara tajam. Tetapi penampilan kiper Liverpool itu dalam kemenangan atas Aston Villa setidaknya sudah menuai pujian dari Brendan Rodgers, manajer...
Liverpool - Samuel Eto'o disebut-sebut sedang menuju pintu keluar Everton dan akan kembali bermain di Serie A. Tapi, spekulasi transfer penyerang asal Kamerun itu dibantah oleh kubu The Toffees. Dalam...
Liverpool - Oussama Assaidi tak lagi jadi milik Liverpool. Winger berkebangsaan Maroko itu akan bermain di Timur Tengah setelah dilepas The Reds ke klub Uni Emirat Arab, Al Ahli.Liverpool merekrut...
Manchester - Setelah kekalahan 0-1 di tangan Southampton, Manchester United tertinggal semakin jauh dari Chelsea dan Manchester City. Phil Jones masih yakin MU bisa mengejar dua tim teratas itu.Hasil negatif...
London - Diandalkan Arsenal sejauh ini, Alexis Sanchez hampir bermain di semua laga timnya. Saat dia disebut-sebut butuh istirahat, Alex Oxlade-Chamberlain malah menyebut rekannya itu tak pernah kehabisan tenaga.Sanchez jadi...
Manchester - Manajer Manchester United, Louis van Gaal, tak sepenuhnya senang dengan kemenangan timnya atas Stoke City. Menurut Van Gaal, masih ada yang kurang dari performa 'Setan Merah'. MU menang...
Leicester - Steven Gerrard sedang dispekulasi masa depannya saat ini terkait dirinya belum jua meneken kontrak baru. Tapi performa saat melawan Leicester City plus gol membuktikan komitmen penuh sang kapten...
Jakarta - Seiring pencapaian buruk Liverpool, posisi Brendan Rodgers di kursi manajer pun mulai digoyang. Pria asal Irlandia Utara itu menganggap rumor pemecatannya bagaikan sebuah parsel.Liverpool tampil mengecewakan sejauh Liga...
Liverpool - Liverpool sedang tak bermain oke di Anfield musim ini. The Reds pun mewaspadai ancaman dari Stoke City yang pernah membawa pulang kemenangan dari dua tim yang lebih mapan.Dalam...
Jakarta - Pujian dilontarkan oleh Ronald Koeman untuk Sergio Aguero menjelang pertandingan antara Southampton melawan Manchester City. Permainan Aguero disebut seperti Romario.Bersama City musim ini, Aguero kembali menunjukkan diri menjadi...
Manchester - Manajer Manchester United, Louis van Gaal, meminta tim besutannya meningkatkan performa. Meneer Belanda itu inging tim besutannya lebih muda untuk memetik kemenangan.MU acap kali menyulitkan diri sendiri saat...
Southampton - Tiga laga besar sudah menanti Southampton di lanjutan Liga Inggris. The Saints pun antusias saat akan berturut-turut menghadapi Manchester City, Arsenal, dan Manchester United.Hingga Premier League berjalan 12...
Manchester - Chelsea menunjukkan laju cemerlang musim ini. Mantan pemain yang kini menjadi asisten manajer Manchester United Ryan Giggs menilai situasi itu sebagai perkembangan Premier League yang lebih kompetitif. Giggs...
London - Cedera yang didapat Jack Wilshere saat melawan Manchester United memaksanya absen untuk sementara waktu. Namun manajer Arsenal Arsene Wenger masih belum bisa memastikan berapa lama Wilshere menepi.Wilshere mendapat...
Liverpool - Manajer Liverpool Brendan Rodgers mengakui ada beberapa hal yang mesti dibenahi para pemainnya dalam usaha tampil lebih baik seraya meraih hasil-hasil lebih memuaskan.Sejak menang 2-1 atas Swansea di...